Ghina Hai, saya Ghina. Perempuan pecinta pagi, pendengar setia radio dan podcast, menulis tentang kehidupan perempuan dan hal terkait dengannya.

Minus satu ?

12 sec read

chandra : Mbak, kok kamu pake kacamata sih, minus berapa emang?
aku : iya dek, minus satu
chandra : ini berapa mbak (sambil nunjukin jari manisnya?
aku : satu
chandra : kalo ini berapa mbak (sambil nunjukin kedua tangannya)?
aku : sepuluhlah,.
chandra : lha itu bisa jwab benar, katany cuma minus satu doank, dua matanya masih bisa ngelihat jelas gitu kok
aku : -____-

Ghina Hai, saya Ghina. Perempuan pecinta pagi, pendengar setia radio dan podcast, menulis tentang kehidupan perempuan dan hal terkait dengannya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Captcha loading...

error: Content is protected !!